PELATIHAN DAN SERTIFIKASI LSP KOMPUTER WEB PROGRAMMER
PENDAHULUAN
Salah satu tujuan Pemerintah Indonesia adalah mendorong percepatan pengakuan sertifikasi kompetensi kerja secara berkelanjutan pada bidang profesi Teknologi Informasi dan Komunikasi yang infrastrukturnya telah siap untuk melaksanakan proses sertifikasi. Untuk merealisasikan percepatan pelaksanaan sertifikasi kompetensi. Untuk itu kami bekerja sama dengan LSP KOMPUTER untuk menyelenggarakan pelatihan dan sertifikasi ini. LSP Komputer juga mendukung penuh kegiatan tersebut demi tercapainya keberhasilan pelaksanaan program ini dengan berpartisipasi aktif dengan mengajukan sebagai salah satu pelaksana Penyiapan Tenaga Kerja Sertifikasi Profesi dengan menyiapkan jumlah calon asesi yang memadai.
TUJUAN
- Menyelenggarakan sertifikasi kompetensi tenaga kerja sektor komputer dan informatika yang independen dan professional.
- Menjamin mutu dengan dengan menjaga proses sertifikasi sesuai dengan standar yang berlaku dan melakukan inovasi.
- Menetapkan kompetensi sumber daya manusia melalui prosedur sertifikasi profesi di bidang komputer dan informatika
F R .SK E MA-P R 05 WEB P R OG R AMME R | |||
Kode Unit | Unit Kompetensi | ||
TIK.PR01.003.01 | Merencanakan dan Mengorganisasikan Kerja Individu | ||
TIK.PR02.012.01 | Membuat dokumen kode program | ||
TIK.PR04.003.01 | Membuat halaman web dinamis | ||
TIK.PR04.005.01 | Menerapkan Konten Web Memenuhi Protokol Standar | ||
TIK.PR04.004.01 | Menerapkan Web Hosting |
Kode Unit | Unit Kompetensi |
TIK.JK04.008.01 | Menginstalasi Dan Mengkonfigurasi Web Server |
TIK.PR04.007.01 | Memelihara Unjuk Kerja Situs Web |
PESERTA
- Staff IT
- Siswa SMK jurusan Rekayasa Perangkat Lunak atau jurusan Teknik Komputer dan Jaringan
- Mahasiswa di Bidang Komputer dan IT
Persyaratan Dasar Pemohon Sertifikasi
- Mahasiswa yang telah menyelesaikan semester empat atau telah lulus mata kuliah a) Konsep Pemrograman, b) Penggunaan Basis data
- Praktisi di bidang pengembangan aplikasi multimedia minimal 5 tahun
- Siswa lulusan SMK, jurusan Rekayasa Perangkat Lunak atau jurusan Teknik Komputer dan Jaringan, yang berpengalaman di bidang pengembangan aplikasi web minimal 1 tahun
- Mengajukan permohonan assement dengan mengisi dan mengirimkan Formulir Aplikasi Permohonan Sertifikasi (Form APL-01)
- Mengisi formulir aplikasi asesmen mandiri (Form APL-02) .
- Curiculum Vite (CV)
- Pas foto 3×4 (3 lembar).
- Fotocopy identitas diri KTP/SIM/KK (1 lembar).
- Fotocopy ijazah terakhir (1 lembar).
- Materai 6000 (1 lembar).
- Sertifikat yang relevan dengan skema sertifikasi Klaster Pratical Office, bila ada.
- Surat Pengalaman/keterangan kerja, bila ada.
- Portofolio, bila ada.
WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Alternatif Waktu Kegiatan :
- 20-22 Januari 2020
- 17 -19 Februari 2020
- 16-18 Maret 2020
- 20-22 April 2020
- 11-13 Mei 2020
- 22-24 Juni 2020
- 20-22 Juli 2020
- 24-26 Agustus 2020
- 21-23 September 2020
- 19-21 Oktober 2020
- 23-25 November 2020
- 14-16 Desember 2020
Alternatif Tempat Kegiatan :
- Hotel Pesonna Malioboro Yogyakarta
- Hotel Jentra Dagen Malioboro Yogyakarta
Biaya Kegiatan
Regular Training
Rp. 5.500.000,- /peserta * Non Residential
Biaya tidak termasuk biaya penginapan peserta
Fasilitas : Lunch & Coffe Break,Dokumentasi, Hardcopy /Softcopy materi dan Training Kit.
In House Training
Rp. 4.500.000,- /peserta * Non Residential
Biaya tidak termasuk biaya penginapan peserta,biaya transportasi,akomodasi, instruktur, staff dokumentasi, coffe break dan konsumsi selama kegiatan berlangsung.
Fasilitas : Dokumentasi, Hardcopy /Softcopy materi dan Training Kit.
Leave a Reply